Politik
KPUD Brebes Tetapkan Idza – Narjo Sebagai Pemenang Pilkada
BREBESNEWS.co – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Brebes Kamis (16/3/2017) pagi menggelar Rapat Pleno terbuka dengan agenda Penetapan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati terpilih. Acara yang diselenggarakan di Gedung Korpri jl. MT. Haryono brebes tersebut hanya dihadiri oleh pasangan calon nomor urut 2 Idza Priyanti, SE dan Narjo, SH.serta perwakilan Partai Pendukung. Dalam Rapat […]
Rekapitulasi Hitungan Akhir KPU, Idza dapat 548.621, Suswono 270.036 Suara
BREBESNEWS.co –Rabu (22/2/2017), Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Brebes melakukan rekapitulasi penghitungan suara akhir manual Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Brebes 2017 di Gedung Korpri. Dalam hasil rekapitulasi penghitungan suara sedangkan pasangan Idza-Narjo unggul dengam perolehan suara 548.621 atau 67,02 persen, pasangan Suswono-Musttaqin mendapatkan suara 270.036 atau 32,98 persen Sementara itu, surat suara yang dianggap […]
Idza – Narjo Dipastikan Pimpin Brebes Lagi 2017 – 2022
BREBESNEWS.co – Pilkada Brebes yang diselenggarakan Rabu 15 Februari 2017, menghasilkan pasangan petahan Idza Priyanti – Narjo (Idjo) menggungguli suara pertarungan dengan Suswono – A’im (Susaim). Data realcount yang relese dari Http://pilkada/2017.kpu.go.id/hasil/t2/jawa_tengah/brebes menyebutkan, pasangan Idza – Narjo memperoleh suara 67,99 % atau 492.005 suara. Sedang lawannya pasangan Suswono – Aim mendapatkan perolehan suara 32,01 % […]
Hasil Quick Qount Sementara, Idza – Narjo Unggul 95 Ribu Lebih Suara
BREBESNEWS.co – Berdasarkan hasil Quick Qount atau hitungan cepat yang diselenggarakan Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Brebes, pasangan Petahana Idza Priyanti – Narjo atau Idza – Narjo dilaporkan unggul suaranya atas pasangan calon penantangnya Suswono – Ahmad Mustaqim. Per-jam 17.00 WIB, Rabu 15 Februari, suara Idza- Narjo dengan nomor paslon 2 mengalahkan pesaingnya, dengan 203.240 […]
Idza Kalah Suara di TPS – nya, Sedang di TPS Narjo Menang Telak
BREBESNEWS.co – Pemilihan kepala daerah (PIlkada) yang diselenggarakan, Rabu pagi (15/2/2017), menyatakan pasangan petahana nomor 2, Idza Priyanti – Narjo kalah suara di tempat pemungutan suara (TPS) tempatnya, yakni TPS 14 Kampung Kauman di kompleks Pendopo Kabupaten Brebes. Dari perhitungan suara yang masuk, Idza – Narjo (Idjo) memperoleh 93 suara, sedang pasangan Suswono – Aim […]
Dikira akan Ada Politik Uang, Panwaskab Sita Kardus Berisi Kopi
BREBESNEWS.co- Panitia Pengawas Pemilu Kepala Daeran (Panwaslu Kada) Brebes menyita 11 kardus bungkusan kopi di salah satu posko paslon, Senin malam (13/2/2017). Sebelumnya ada dugaan kardus itu berisikan uang yang akan di bagikan kepada warga, agar bisa mempengaruhi pemilihan Bupati dan Wakil Bupati yang akan digelar Rabu pagi tanggal 15 Februari. “Pihak panwaslu dan kepolisian […]
Sangsi Pidana dan Administrasi Menanti PNS yang Hadiri Kampanye Idjo
BREBESNEWS.co – Menyusul ditemukannya kasus oknum PNS yang terlibat di kampanye Pilkada pasangan Idza – Narjo, Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Brebes akan segera menindaklanjutinya dengan upaya penyelidikan serta memanggil saksi-saksi yang ada di lapangan Pemanggilan itu terkait kegiatannya yang ikut terlibat kampanye akbar satu pasangan calon (paslon) pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Brebes di […]
Panwas Temukan Dugaan Keterlibatan Oknum PNS Ikut Kampanye Idjo
BREBESNEWS.co -Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kabupaten Brebes, menemukan seorang oknum pejabat di jajaran Pemkab Brebes yang diduga ikut terlibat kampanye pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Brebes. Dugaan pelanggaran pemilu itu, ditemukan tim Panwaslu saat pelaksanaan kampanye terbuka paslon Idza – Narjo di Stadion Karangbirahi Brebes, Sabtu (11/2/2017). Ketua Panwaslu Brebes, Kuntoro Tayubi menuturkan, […]



